Terus Bertambah, Idmar Wijaya Dosen Tetap FAI Doktor Ke-118 Universitas Muhammadiyah Palembang
um-palembang.ac.id – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh Dosen Tetap Yayasan Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Palembang. Kali ini, Dr. Idmar Wijaya, S.Ag., M.Hum., berhasil menyelesaikan Studi Strata 3 (S3) di Pascasarjana Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang, pada Jumat (26/4/2024). Selesainya Studi S3 Dr. Idmar Wijaya, S.Ag., M.Hum., tersebut juga menjadikannya menjadi dosen […]