Prodi PAI Kembali Tambah Doktor, Sayid Habiburrahman Doktor Ke-72 Universitas Muhammadiyah Palembang
Palembang, um-palembang.ac.id – Program Studi (Prodi) Pendidikan Agama Islam (PAI) Universitas Muhammadiyah Palembang kembali menambah satu dosen bergelar Doktor, setelah menyelesaikan studi Strata 3 (S3), Sayid Habiburrahman, S.Ag., M.Pd.I., menjadi dosen bergelar Doktor ke-72 di Universitas Muhammadiyah Palembang. Ia berhasil lulus dari Pascasarjana Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang, dan berhak mendapatkan gelar Doktor […]