Pemimpin Adalah Amanah yang Harus dilaksanakan dan Dijalankan dengan Baik oleh Pemimpin Tersebut. Karena Kelak Allah.SWT Akan Meminta Pertanggung Jawaban atas Kepemimpinannya. Hal rersebut Merupakan Salah Satu Penggalan Isi dari Pengajian Pimpinan dan Karyawan Kantor Pusat Administrasi Universitas Muhammadiyah Palembang dengan Narasumber Rektor UM Palembang yaitu Bapak Dr. Abid Djazuli, SE.,MM.,
Pengajian Kali Ini Mengangkat Tema “Kepemimpinan” Turut Hadir dalam Pengajian Tersebur yaitu Para Wakil Rektor, Kepala Biro, Kepala Lembaga, dan Para Karyawan di Lingkungan Kantor Pusat Administrasi (KPA) UM Palembang